Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2020

Natural Languange Processing

Gambar
Natural Languange Processing (NLP) atau bisa juga disebut dengan Pemrosesan Bahasa Alami, adalah cabang ilmu komputer dan linguistik yang mengkaji interaksi antara komputer dengan Bahasa alami manusia. Konsep NLP mulai dibahas oleh Alan Turing di tahun 1950-an, ia mengembangkan sebuah tes sederhana untuk menentukan apakah mesin dapat meniru cara manusia berbicara secara meyakinkan atau tidak. Contoh nyata yang dapat dilihat saat ini yaitu Siri, Alexa dan Google Assistant, asisten virtual ini dapat memahami kalimat yang kita ucapkan dan menjalankan fungsi dari perintah yang kita ucapkan. Teknologi NLP dapat berjalan karna adanya Machine Learning (ML). ML adalah proses dimana komputer menganalisis data dalam jumlah besar untuk mencari suatu pola sehingga mereka dapat memahami data tersebut sebagaimana manusia memahaminya. 1. Phonetic Phonetic atau dalam Bahasa Indonesia sering disebut fonetik merupakan salah satu ilmu yang menjelaskan bagaimana suatu bunyi bisa d

SIstem Pakar

Kecerdasan buatan adalah kecerdasan yang ditambahkan kepada suatu sistem yang bisa diatur dalam konteks ilmiah atau bisa disebut juga Intelegensi Artifisial atau disingkat AI, didefinisikan sebagai entitas ilmiah. Sistem seperti ini biasanya dianggap komputer, kecerdasan diciptakan dan dimasukkan kedalam suatu mesin agar dapat menjalankan suatu pekerjaan seperti manusia. Beberapa macam bidang yang menggunakan kecerdasan buatan diantaranya Sistem Pakar, Permainan, dan Robotika. Kecerdasan Buatan, merupakan sub bidang pengetahuan komputer yang khusus ditujukan untuk membuat Software dan Hardware yang sepenuhnya bisa menirukan beberapa fungsi otak manusia. Kecerdasan Buatan dapat dipandang dari sudut pandang, antara lain : 1. Sudut Pandang Pengguna Kecerdasan buatan akan membuat mesin menjadi cerdas, mampu berbuat, melakukan, ataupun mengerjakan sesuatu sesuai seperti yang manusia lakukan. 2. Sudut Pandang Penelitian Kecerdasan buatan adalah suatu studi bagaimana membuat agar kompu